Gembira Lola Zoo
Gembira loka zoo
Menerobos teriknya matahari dengan sepeda motor tahun 90'an kami hihihihi cuek aja lah yang penting ngirit BBM kami bertiga meluncur ke Gembira Lola zoo yang terletak di Jl. Kebun Raya No. 2, Rejowinangun, Kota Gede, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55171, Indonesia :-) .
Setelah dapat ticket kita langsung masuk ke lokasi,sebelum kita memasuki kawasan utama yaitu lokasi binatang binatang kita menyususri sepanjang jalan yang rimbun penuh pohon jadi walaupun kita datang ke lokasi di tengah hari tidak usah kuatir akan kepanasan karena lokasinya rimbun karena banyak pepohonan,putri saya pun sangat menyukainya karena dia bisa bebas berlari :-)
Oh iya sebelum itu disitu ada musium juga loh tempatnya tidak begitu luas tapi cukup mengedukasi loh soalnya disitu banyak disimpan tentang keanekaragaman kekayaan alam bumi Indonesia :-)
Hari senin kemarin sebenernya nggak ada rencana si kalau mau pergi ke tempat wisata soalnya tujuan utama aku ke kota gudeg ya coma mau ke kantor upbjj University Terbuka tempat saya selama 1 thn ini buat melanjutkan study buat mengurus administrasi nah karena urusannya udah kelar dan nggak ribet akhirnya beberapa menit kemudian saya keluar dari kantor upbjj,nah sampai di parkiran bapak saya menawarkan mau jalan jalan enggak,nah jadi teringat sama angan angan putri saya kalau dia ingin ke kebun binatang,nah akhirnya kami langsung deh meluncur ke Gembira Lola zoo berhubung lokasinya sudah tidak jauh dari kantor upbjj.
Menerobos teriknya matahari dengan sepeda motor tahun 90'an kami hihihihi cuek aja lah yang penting ngirit BBM kami bertiga meluncur ke Gembira Lola zoo yang terletak di Jl. Kebun Raya No. 2, Rejowinangun, Kota Gede, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55171, Indonesia :-) .
Nah sesampainya di kawasan parkir kami langsung parkir sepeda motor dan mendapatkan karcis parkir kami langsung jalan menuju tempat pembelian ticket masuk.Tarifnya cukup murah yaitu 20.000 untuk anak diatas 3 tahun sampai usia dewasa.Karena putriku usianya udah lebih dari 3 tahun akhirnya kamipun membeli 3 ticket,dengan menyodorkan uang 60.000 saya mendapat 3 ticket dan uang kembalian 10.000 hahhh saya terkejut juga ternyata putri saya cuma dikenakan harga 10.000 cukup murah juga kan :-)
ticket masuk gembira loka zoo
Setelah dapat ticket kita langsung masuk ke lokasi,sebelum kita memasuki kawasan utama yaitu lokasi binatang binatang kita menyususri sepanjang jalan yang rimbun penuh pohon jadi walaupun kita datang ke lokasi di tengah hari tidak usah kuatir akan kepanasan karena lokasinya rimbun karena banyak pepohonan,putri saya pun sangat menyukainya karena dia bisa bebas berlari :-)
melewati anak tangga
Oh iya sebelum itu disitu ada musium juga loh tempatnya tidak begitu luas tapi cukup mengedukasi loh soalnya disitu banyak disimpan tentang keanekaragaman kekayaan alam bumi Indonesia :-)
salah satu sudut musium
Nah didepan sudut ada plank petunjuk jalan kita bisa berfoto sedikit disitu untuk sekedar kenangan :-)
Setelah menyusuri anak tangga dan menyebrang jembatan nah kita disuguhkan dengan pemandangan kolam besar dan disana juga terdapat berbagai macam wahana air,saat saya berkunjung kesana lokasi lumayan ramai karena mungkin masih musim liburan :-) .
Setelah itu baru kita bisa menayksikan aneka koleksi satwa di gembira loka zoo,disana ada koleksi hewan lokal dan juga ada hewan dari luar negeri.
Hewan lokal contohnya ini nih...
Salah satu hewan dari luar negeri yaitu kuda nil...
Kemudian ada taman burungnya,yang menarik ada pinguinnya juga loh, maaf gambar kurang jelas..
Oh iya yang bikin paling disukai putriku sambil melepas lelah sepanjang kita berkeliling di kebun binatang ada pertunjukannya juga loh dari satwa satwa disana.
Bisa juga berfoto dengan si orang utan satwa yang dilindungi tetapi jangan lupa beri tips seiklasnya ya :-)
Gimana cukup menarik kan,oh iya sedikit saran dari saya kalau berkunjung kesana usahakan pakaian yang nyaman dan jangan alas kaki yang nyaman seperti sandal jelit :-) ,bawa makan dan minum dari rumah ya walaupun disana banyak gerai yang menjual tapi lebih nikmat kalau kita prepare dari rumah soalnya disana enak tempatnya dan rimbun.Jika membawa kendara seperti motor atau roda 4 usahakan parkir ditempat resmi karena kalau parkir di tempat yang asal bisa bisa nanti kita keblondrok.
Sedikit dokumentasi saya dengan putri serta bapak saya :-)
Semoga bisa menjadi referensi kalau mau berlibur ke Jogja :-)
Comments